Tuesday, August 23, 2016

Bahagia tiga kemarin

Hari libur bisa menyenangkan, tapi juga bisa menyesakkan. Sesak kalau hanya berlalu tanpa makna, rasa terbuang begitu aja.

Sabtu itu..
Lelah seminggu bekerja, membius sampai jarum jam hampir menuju angka sempurna, '7'.
Terbangunku, lalu menundukkan kepala, ....mohon pimpinan dan penyertaan-Nya.
"...., ..., .., .
"., .., ..., ...., .......
(Menyisip mohon supaya bisa pakai waktu dg baik). Amin.
Mulai beranjak memulai daftar 'to do'.
tik, tok, tik-tok, tik.tok
~jam 9    ~jam10   ~jam 13  
~jam 18   ~jam 19  

~jam 23.xx!
Dalam hening aku terkaget, sepanjang hari terisi padat dg sangat baik, semua pekerjaan rumah selesai, nyuci-ngepel-masak-nyetrika, pingsan terbius sekali lagi, bertemu sahabat, nonton, jalan2, dll dll sampai tiba di ujung malam.

Waw! Rasa bahagia.
Doanya sederhana tapi dijawab.
(senyum)

No comments: